Definisi, Karakteristik dan Unsur-Unsur Organisasi - Syarif Miftahudin's Blog

Monday, September 5, 2022

Definisi, Karakteristik dan Unsur-Unsur Organisasi


1.      Jelaskan Definisi, Karakteristik dan Unsur-Unsur Organisasi 


  1. Definisi organisasi:

Organisasi adalah sekelompok orang yang bekerja sama untuk menjalankan masing-masing fungsi secara sistematis dalam mencapai suatu tujuan tertentu yang dikoordinasi oleh seorang pemimpin.

 

Karakteristik organisasi:

       Terdiri dari beberapa anggota atau sekelompok orang

       Memiliki tujuan yang akan dicapai bersama

       Terdapat pembagian tugas yang sinergis dan dinamis

       Terdapat peraturan yang mengatur segala kegiatan organisasi dengan jelas

       Terdapat budaya atau kebiasaan tertentu dalam bekerja sama

 

            Unsur-unsur organisasi:

       Anggota organisasi, terdiri dari pemimpin, manajer divisi, anggota divisi

       Tujuan organisasi

       Lingkungan, tempat atau wilayah

       Sumber daya, misalnya berupa peralatan

       Komunikasi

       Kerjasama

No comments:

Kami mengharapkan komentar dan kritikan yang membangun, ..